FORMAT NILAI
A. FORMAT PENILAIAN
Berikut ini adalah format Penilaian , adapun Kriteria penilaian sebagai Berikut :
- Bapak dan Ibu Guru Mata Pelajaran mendownload format sesuai kelas sebelum download bapak ibu pahami dan cermati hal berikut ini :
- Nilai KKM K-13
a. Muatan Nasional 80
b. Muatan Kewilayahan 82
c. Dasar Kompetensi Keahlian 85
d. Kompetensi Keahlian | Produktif 85 - Terdapat 4 isian penilaian pada PTS (Penilaian Tengah Semester) yaitu :
- Nilai ulangan harian
- Nilai Tugas
- Penilaian Tengah Semester
- Absensi jumlah ketidak hadiran (Alfa)
4. Terdapat 5 isian penilaian pada PAS (Penilaian Akhir Semester) yaitu:
- Nilai ulangan harian
- Nilai Tugas
- Nilai PTS
- Nilai PAS
- Absensi jumlah ketidak hadiran (alfa)
5. Hasil dari penginputan nilai akan terdapat 2 hasil yaitu :
1. Nilai Pengetahuan | Teori
2. Nilai Keterampilan | Praktik
- Nilai KKM Kurikulum Merdeka
a. Umum 80
b. Kejuruan 82
c. Projek Penguatan Profil Pelajar Pancsila 85 - Isian pada Format Nilai Kurikulum merdeka
- Menginput Tujuan Pembelajaran
- Menginput Lingkup Materi
- Mengisikan point pada TP dengan isian yang sudah di siapkan yaitu Point (0 atau 1)
- Mengisikan nilai pada lembar nilai Asesmen
sehingga dari isian bapak/ibu akan tampil nilai raport
- Ujian Ulang, bila siswa tidak mencapai nilai KKM
- Melakukan konversi dengan cara :
- Jumlah siswa X = KKM NP
- Nilai perolehan tertinggi = N
- Nilai Perolehan terendah = N
Konversi Nilai
- Selisih Nilai = N tinggi - N terendah = Selisih N
- Kelompok nilai di bagi 4
- Rasio penambahan nilai = selisih N/4 = N Tambahan
- berikut tabel konversi
Contoh Mengkonversi Nilai :
Mata Pelajaran : Seni dan Budaya
Kelas : 11
Jumlah siswa : 40
KKM : 70
Nilai Tertinggi : 65
Nilai Terendah : 45
Konversi Nilai
- Selisih nilai = N Tinggi - N Terendah = 65 - 45 = 20
- Kelompok nilai = 4 kelompok kebutuhan
- Rasio Penambahan Nilai = Selisih N/ Kelompok Nilai = RPN
= 20 / 4 = 5
Ok Tdk
yang ok yang di gunakan | yang Tdk, nilai yang terlalu besar (tidak di gunakan)
Opsionalnya hasil rasio penambahan nilai yang di dapat jika nilainya 5 maka bisa di tambahkan pada nilai KKM mulai dari kelipatan 2 sampai batas yang di dapat pada rasio Penambahan nilai.
selamat Mencoba
Salam dan Bahagia
FORMAT KONVERSI NILAI
selamat Mencoba
Salam dan Bahagia
FORMAT KONVERSI NILAI
Hasil Penginputan Nilai Mata pelajaran dapat langsung di kirimkan kepada Wali kelas masing-masing dan konfirmasi file kepada wali kelas, serta panitia Penilaian semester.
Standar Penilaian Pendidikan SALINAN_Permendikbudristek No_21 Tahun 2022_ Standar Penilaian Pendidikan (jdih.kemdikbud.go.id)
Berikut ini format nilai yang dapat bapak/ ibu guru unduh :
Posting Komentar untuk "FORMAT NILAI"